1 Juli 2001

 

 

Hari ini ada upacara perkawinan di Wonosari. Di pandai Baron, Kita berangkat kira-kira jam sembilan kepada rumah pengantin laki-laki. Semua mahasiawa perempuan kecuali See See memakai baju kepaya. Kita juga memakai sarong tetapi tidak bisa jalan terlalu cepat karena sarong itu harus mengikat sempit. Hanya bisa jalan pelan-pelan. Kita juga merasa sedikit tidak enak karena udaranya panas sekali.

Upacara perkawinan lama sekali. Karena semua tidur terlambat tadi malam, jadi semua mengantuk.  Tetapi upacara perkawinan menarik terutama waktu pengantin wanita mencuci kaki pengantin laki-laki. Di upacara perkawinan ada menyanyi dan menari. Kita makan dua kali ---- pertama kali di rumah pengantin laki-laki, kemudian di upacara perkawinan. Karena Kita mau pulang dulu, semua mahasiawa dan guru-gurunya makan di dapur. Karena harus makan dulu kalau mau pulang. Waktu Kita pulang, upacara belum selasai.

Waktu Kita pergi ke upacara perkawinan dari pandai Baron, beberapa teman-teman Saya sakit. Karena pejalaan tidak rata. Seperti Shanice dan Kiat Teng muntahan. Xin Rui juga merasa pusing. Waktu pulang, Kita sudah capai sekali. Semua tidur di bis.

 

Vivian  (Ying Shan)